ADVERTISEMENT
Jumat, 16 Januari 2026
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Peraturan Perusahaan
  • Kontak Kami
Insan Channel
ADVERTISEMENT
  • Home
  • Pemerintahan
  • Pembangunan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Kriminal
  • Pendidikan
  • Agama
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
  • Home
  • Pemerintahan
  • Pembangunan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Kriminal
  • Pendidikan
  • Agama
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
Insan Channel
No Result
View All Result
Home Pendidikan

Carnaval HUT ke 80 RI untuk Tumbuhkan Rasa Nasionalisme dan Cinta NKRI

Kerjasama Dinas PPPA Kabupaten Dompu dengan Insanchannel.com

admin@insanchannel.com by admin@insanchannel.com
14 Agustus 2025
in Pendidikan
0
Carnaval HUT ke 80 RI untuk Tumbuhkan Rasa Nasionalisme dan Cinta NKRI

Sekda Dompu, Gatot Gunawan PP, SKM, MMKes saat melepas peserta Carnaval dalam rangka HUT ke-80 RI, Kamis (14/8/2025).

Bagikan di WahtsAppBagikan di Facebook

DOMPU, INSANCHANNEL.COM – Pemerintah Daerah Kabupaten Dompu menggelar kegiatan Carnaval Budaya bagi anak – anak dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia. Kegiatan yang mengusung tema “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju” ini untuk menumbuhkan rasa nasionalisme dan cinta tanah air bagi anak – anak sejak dini.

Lambang bendera merah putih pun ditampilkan peserta dalam bentun bendera merah putih dalam bentuk mini. Anak – anak ini tampak mengenakan seragam budaya dan profesi ditampilkan. Sehingga nuansa kemerdekaan dan cinta tanah air dengan berbagai budaya, sangat terasa di Tengah pelaksanaan Carnaval.

RelatedPosts

Sepenggal Kisah Sang Nenek Umi Hj. Khadijah Binti Idi; (bag. I) “Sisa Cahaya”

Rangkaian HPN, 200 Wartawan Dijadwalkan Retret di Akmil Magelang

Hadapi Dunia Kerja, STM Kenalkan Ragam Jurusan pada Siswa SMKN 1 Hu’u

Kegiatan Carnaval ini mengambil titik star dan finis di depan kantor Dinas Dikpora Kabupaten jalan Soekarno Hatta, Kelurahan Bada, Kecamatan Dompu, Kamis (14/8/2025). Peserta yang dilepar jalan mengitari ruas jalan utam ke simpang DPRD Kabupaten Dompu menuju jalan Bhayangkara – jalan Nusantara dan kembali ke jalan Soekarno Hatta depan kantor Dinas Dikpora Kabupaten Dompu.

Carnaval ini dilepas Sekda Dompu, Gatot Gunawan Perantauan Putra, SKM., M.MKes. Gatot tampak didampingi Ketua TP PKK Dompu, Nyonya Onti Farianti Bambang Firdaus, Ketua GOW Dompu, Titik Nurhaidah Shirajuddin, Ketua Dharma Wanita Persatuan, Niken Kusumawati, S.SIT., M.Kes dan penjabat lingkup Pemerintah Kabupaten Dompu.

Gatot dalam sambutannya memberikan apresiasi yang positif atas pelaksanaan Carnaval budaya. Selain menunjukan minat bakat anak, kegiatan Carnaval juga untuk menyemangati anak – anak cinta budaya dan tanah air pada moment peringatan Hari Kemerdekaan RI.

“Siang ini kita masyarakat Dompu terutama anak-anak masih dalam suasana bersyukur penuh rasa bangga dan semangat hadir di sini dalam acara carnaval budaya,” katanya.

Ketua TP PKK Dompu, Nyonya Onti Farianti Bambang Firdaus, Ketua GOW Dompu, Titik Nurhaidah Shirajuddin, Ketua Dharma Wanita Persatuan, Niken Kusumawati, S.SIT., M.Kes beserta penjabat tampak bahagia melihat kebersamaan dan kelincahan anak – anak peserta Carnaval budaya ini.

Sehingga tidak heran para pejabat langsung memberikan apresiasi langsung dan melakukan foto bersama dengan para peserta. Orang tua dan guru juga tampak semangat mendampingi anak – anaknya mengitari Jalan Soekarno – Hatta, Jalan Bhayangkara, dan Jalan Nusantara Kota Dompu. (IC02/*)

Tags: Carnaval HUT ke 80 RICinta NKRIDinas PPPA Kabupaten DompuTumbuhkan Rasa Nasionalisme
Previous Post

Dompu Raih 5 Emas di Kejurnas Taekwondo Gubernur NTB Cup 1

Next Post

Siapkan Porprov dan PON, KONI Dompu Akan Gelar Rakerkab Bersama Cabor

admin@insanchannel.com

admin@insanchannel.com

Related Posts

Sepenggal Kisah Sang Nenek Umi Hj. Khadijah Binti Idi; (bag. I) “Sisa Cahaya”
Pendidikan

Sepenggal Kisah Sang Nenek Umi Hj. Khadijah Binti Idi; (bag. I) “Sisa Cahaya”

31 Desember 2025
Rangkaian HPN, 200 Wartawan Dijadwalkan Retret di Akmil Magelang
Pendidikan

Rangkaian HPN, 200 Wartawan Dijadwalkan Retret di Akmil Magelang

25 Desember 2025
Hadapi Dunia Kerja, STM Kenalkan Ragam Jurusan pada Siswa SMKN 1 Hu’u
Pendidikan

Hadapi Dunia Kerja, STM Kenalkan Ragam Jurusan pada Siswa SMKN 1 Hu’u

23 Desember 2025
JMSI NTB Perkuat Sinergi Akademik, Gandeng FHISIP Unram Jelang Musda Pertama
Pendidikan

JMSI NTB Perkuat Sinergi Akademik, Gandeng FHISIP Unram Jelang Musda Pertama

18 November 2025
Akhmad Munir : Wartawan Wajib Beradaptasi dan Perkuat Integritas di Tengah Disrupsi Media
Pendidikan

Akhmad Munir : Wartawan Wajib Beradaptasi dan Perkuat Integritas di Tengah Disrupsi Media

18 November 2025
PT STM dan Dewan Pers Gelar Program Literasi untuk Perkuat Profesionalisme Pers di Dompu
Pendidikan

PT STM dan Dewan Pers Gelar Program Literasi untuk Perkuat Profesionalisme Pers di Dompu

15 November 2025
Next Post
Siapkan Porprov dan PON, KONI Dompu Akan Gelar Rakerkab Bersama Cabor

Siapkan Porprov dan PON, KONI Dompu Akan Gelar Rakerkab Bersama Cabor

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BERITA TERBARU

Perkuat Komitmen Penerapan K3, PT STM Peringati Bulan K3 Nasional di Proyek Hu’u

Perkuat Komitmen Penerapan K3, PT STM Peringati Bulan K3 Nasional di Proyek Hu’u

13 Januari 2026
Pastikan Kesiapan PON 2028, Gubernur Iqbal dan Gubernur NTT Sempatkan Temui Presiden di Kalsel 

Pastikan Kesiapan PON 2028, Gubernur Iqbal dan Gubernur NTT Sempatkan Temui Presiden di Kalsel 

12 Januari 2026
Walikota Mohan Berpeluang Raih Anugerah Kebudayaan PWI Tahun 2026

Walikota Mohan Berpeluang Raih Anugerah Kebudayaan PWI Tahun 2026

9 Januari 2026
Usung Gerbang Sangkareang, Wali Kota Siap Harumkan NTB di Anugerah Kebudayaan PWI 2026

Usung Gerbang Sangkareang, Wali Kota Siap Harumkan NTB di Anugerah Kebudayaan PWI 2026

5 Januari 2026
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Peraturan Perusahaan
  • Kontak Kami

© 2021 - insanchannel.com - Developed by Tokoweb.co

  • Home
  • Pemerintahan
  • Pembangunan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Kriminal
  • Pendidikan
  • Agama
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Sosial dan Budaya