ADVERTISEMENT
Jumat, 16 Januari 2026
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Peraturan Perusahaan
  • Kontak Kami
Insan Channel
ADVERTISEMENT
  • Home
  • Pemerintahan
  • Pembangunan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Kriminal
  • Pendidikan
  • Agama
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
  • Home
  • Pemerintahan
  • Pembangunan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Kriminal
  • Pendidikan
  • Agama
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Sosial dan Budaya
No Result
View All Result
Insan Channel
No Result
View All Result
Home Olahraga

H. Nasir Bima Sabet Emas/Perak dan H. Muis Dompu Raih Perak/Perunggu

Catur NTB di Porwanas XIV Kalsel

admin@insanchannel.com by admin@insanchannel.com
23 Agustus 2024
in Olahraga
0
H. Nasir Bima Sabet Emas/Perak dan H. Muis Dompu Raih Perak/Perunggu

H. Abdul Muis, SH. M.Si saat bertanding di Porwanas XIV Kalsel

Bagikan di WahtsAppBagikan di Facebook

BANJARMASIN, INSANCHANNEL.COM-Suasana suka cita bercampur haru menyelimuti Kontingen Pekan Olah Raga Wartawan Nasional (Porwanas) Nusa Tenggara Barat (NTB). Hari ini, Jum’at (23/8/2024) altet catur Bumi Gora berhasil menguburkan mimpi kontingen lain dan berhasil menyumbangkan medali emas, perak dan perunggu di catur beregu di Porwanas XIV di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

H. Abdul Muis, SH. M.Si saat bertanding di Porwanas XIV Kalsel

Koordinator cabor Catur NTB, H Abdul Muis, memaparkan, team catur NTB terdiri dari empat orang yakni H. Abdul Muis (Dompu), H Nasir (Bima), Ardianto (KSB) dan Imam Taufik (KSB). “Menang melawan DKI Jakarta pada hari ini, memastikan team kami meraih medali perak di kategori catur cepat beregu,” papar H Muis usai memetik kemenangan, Jum’at (23/08/2024).

RelatedPosts

Pastikan Kesiapan PON 2028, Gubernur Iqbal dan Gubernur NTT Sempatkan Temui Presiden di Kalsel 

RDPU dengan KONI Dompu, DPRD Komit Dukung Peningkatan Prestasi Olahraga Dompu

Adwiah Berhasil Raih Perunggu di Kejurnas Tarung Derajar Pelajar Kemenpora RI

Sementara untuk juara papan catur cepat beregu berhasil diraih oeh H Nasir yang meraih poin sempurna di papan 4. H Nasir mendapat medali emas karena tidak pernah kalah di 7 pertandingan. “Sedangkan untuk papan 1 (Abdul Muis dan papan 2 (Imam Taufik) juga berhasil mendapat masing-masing medali perunggu,” imbuhnya.

Catur cepat beregu ini digelar sejak 21-23 Agustus 2024 berlokasi di Gedung Dekranasda Provinsi Kalimantan Selatan, tercatat 36 Provinsi yang ikut ambil bagian dalam ajang olahraga wartawan tersebut. “NTB pernah mendapat medali emas di cabor catur beregu pada 2010 lalu,” ungkap mantan Ketua PWI Dompu ini seraya menambah, dan ini adalah emas kedua dan medali Perak dan Perunggu pertama untuk NTB dari cabor catur,” ucapnya.

Tim Catur NTB saat pose dengan Ketua Siwo NTB, Poerwandi usai bertanding

Untuk pertandingan Sabtu (24/8/2024) tim catur NTB akan bertanding di catur Kilat Beregu. “Kami bertekad kembali mendapat medali, mudah-mudahan terwujud,” tandasnya sembari mengharapkan doa semuanya agar tim catur dan cabor lain yang masih tersisa dapat raih oleh kontingen NTB.

Usai tampil gemilang dan meraih medali ini tim catur NTB ini mendapat ucapan selamat dari seluruh anggota kontingen NTB. Senyum sumbringah juga tampak dari wajah Ketua SIWO PWI NTB, Poerwandi. “Alhamdulillah kita berhasil meraih yang terbaik di catur hari ini, selamat buat rekan-rekan,” ucapnya seraya mengisahkan perjalanan H. Nasir yang datang ke Porwanas XIV dengan menunut kontingen asal Kab. Dompu menuju Mataram.

Dengan keberhasilan tim catur ini, NTB berhasil mengumpulkan pundi-pundi medali yang untuk sementara NTB meraih tiga emas masing-masing; Cabor altek 5000 meter (Julkarnain, Sumbawa), cabor Domino (Darwis/Dompu) dan cabor catur (H. Nasir). “Insya Allah besok H. Muis, H.Nasir, Darwis akan bertanding lagi. Mohon doanya,” ujarnya berharap.

Sementara itu sekretaris Umum PWI NTB, H. Rachman Hakim menyambut gembira atas hasil yang diraih rekan-rekan. “Kita bersyukur, tim-tim ini mampu mengharumkan nama NTB di kancah nasional,” ucapnya seraya menyampaikan ucapan selamat kepada peraih medali di Porwanas XIV di Banjarmasin, Kalimantan Selatan ini. (ic01)

 

Previous Post

Mengamalkan Amalan Yang Diijazah Abah Guru Sekumpul

Next Post

Ceo Hotel POP pun Ikut Bangga Dengan Prestasi Atlet PWI NTB

admin@insanchannel.com

admin@insanchannel.com

Related Posts

Pastikan Kesiapan PON 2028, Gubernur Iqbal dan Gubernur NTT Sempatkan Temui Presiden di Kalsel 
Olahraga

Pastikan Kesiapan PON 2028, Gubernur Iqbal dan Gubernur NTT Sempatkan Temui Presiden di Kalsel 

12 Januari 2026
RDPU dengan KONI Dompu, DPRD Komit Dukung Peningkatan Prestasi Olahraga Dompu
Olahraga

RDPU dengan KONI Dompu, DPRD Komit Dukung Peningkatan Prestasi Olahraga Dompu

15 Desember 2025
Adwiah Berhasil Raih Perunggu di Kejurnas Tarung Derajar Pelajar Kemenpora RI
Olahraga

Adwiah Berhasil Raih Perunggu di Kejurnas Tarung Derajar Pelajar Kemenpora RI

7 Desember 2025
Dapat Alokasi Anggaran Terbatas, KONI Dompu Libatkan Cabor Bahas Pelaksanaan Porprov 2026
Olahraga

Dapat Alokasi Anggaran Terbatas, KONI Dompu Libatkan Cabor Bahas Pelaksanaan Porprov 2026

7 Desember 2025
Gelar Konsolidasi, KONI Dompu Ingin Pastikan Kesiapan Cabor Jelang Porprov 2026
Olahraga

Gelar Konsolidasi, KONI Dompu Ingin Pastikan Kesiapan Cabor Jelang Porprov 2026

4 Desember 2025
Dompu Targetkan Juara Umum Porprov 2026, Bupati Optimis Bisa Diraih dengan Kesungguhan
Olahraga

Dompu Targetkan Juara Umum Porprov 2026, Bupati Optimis Bisa Diraih dengan Kesungguhan

23 November 2025
Next Post
Ceo Hotel POP pun Ikut Bangga Dengan Prestasi Atlet PWI NTB

Ceo Hotel POP pun Ikut Bangga Dengan Prestasi Atlet PWI NTB

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BERITA TERBARU

Perkuat Komitmen Penerapan K3, PT STM Peringati Bulan K3 Nasional di Proyek Hu’u

Perkuat Komitmen Penerapan K3, PT STM Peringati Bulan K3 Nasional di Proyek Hu’u

13 Januari 2026
Pastikan Kesiapan PON 2028, Gubernur Iqbal dan Gubernur NTT Sempatkan Temui Presiden di Kalsel 

Pastikan Kesiapan PON 2028, Gubernur Iqbal dan Gubernur NTT Sempatkan Temui Presiden di Kalsel 

12 Januari 2026
Walikota Mohan Berpeluang Raih Anugerah Kebudayaan PWI Tahun 2026

Walikota Mohan Berpeluang Raih Anugerah Kebudayaan PWI Tahun 2026

9 Januari 2026
Usung Gerbang Sangkareang, Wali Kota Siap Harumkan NTB di Anugerah Kebudayaan PWI 2026

Usung Gerbang Sangkareang, Wali Kota Siap Harumkan NTB di Anugerah Kebudayaan PWI 2026

5 Januari 2026
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Peraturan Perusahaan
  • Kontak Kami

© 2021 - insanchannel.com - Developed by Tokoweb.co

  • Home
  • Pemerintahan
  • Pembangunan
  • Ekonomi
  • Hukum dan Kriminal
  • Pendidikan
  • Agama
  • Pariwisata
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Sosial dan Budaya